Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/19813
Title: Peran Kepala Desa dalam Pengelolaan Objek Wisata Pantai Indah Sibintang di Desa Sibintang Kecamatan Sosorgadong Kabupaten Tapanuli Tengah
Other Titles: The Role of the Village Head in the Management of the Sibintang Beautiful Beach Tourist Attraction in Sibintang Village, Sosorgadong District, Central Tapanuli Regency
Authors: Pandiangan, Elisabet
metadata.dc.contributor.advisor: Nasution, Irwan
Deliana, Marlina
Keywords: peran kepala desa;meningkatkan perekonomian;wisata pantai indah sibintang;the role of the village head;improving the economy;beautiful sistar beach tourism
Issue Date: 13-Apr-2023
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;188510045
Abstract: Pada penelitian ini, kepala desa Sibintang memiliki peran penting dalam pengelolaan objek wisata Pantai Indah Sibintang (PIS). Dengan adanya objek wisata Pantai Indah Sibintang (PIS) akan memberikan lapangan kerja bagi masyarakat dengan mengajak masyarakat untuk ikut bekerja dalam pembangunan serta membuka usaha di tempat objek wisata Pantai Indah Sibintang tersebut. Tujuan penelitian ini ialah untuk mengetahui peran kepala desa Sibintang dalam pengelolaan objek wisata Pantai Indah Sibintang.Pada penelitian ini jenis penelitian menggunakan penelitian deskriptif kualitatif, yang menggambarkan segala permasalahan yang ada secara menyeluruh secara lisan maupun tulisan.Pada penelitian ini penulis menggunakan teori Tjkroadmidjojo (2000: 42) yaitu sebagai motivator, fasilitator dan mobilisator dengan tujuannya untuk mengetahui bagaimana peran kepala desa dalam pengelolaan objek wisata Pantai Indah Sibintang di desa Sibintang Kecamatan Sosorgadong Kabupaten Tapanuli Tengah. hasil penelitian ini menunjukkan bahwa peran kepala desa dalam pengelolaan objek wisata Pantai Indah Sibintang adalah melengkapi sarana dan prasarana menunjang pariwisata. Yang mempengaruhi peran kepala desa dalam pengelolaan objek wisata Pantai Indah Sibintang adalah faktor pendukung yaitu daya tarik, dukungan dari perangkat desa serta dukungan dari masyarakat, sedangkan faktor penghambat adalah kurangnya sarana dan prasarana akibat minimnya dana anggaran pendapatan dan belanja daerah (APBD) serta kurangnya kesadaran masyarakat terhadap kebersihan lingkungan objek wisata tersebut. In this study, the village head of Sistar has an important role in the management of the Pantai Indah Sistar (PIS) tourist attraction. With the Pantai Indah Sistar (PIS) tourist attraction, it will provide jobs for the community by inviting the community to work in development and open a business at the Pantai Indah Sistar tourist attraction. The purpose of this study was to find out the role of the village head of Sistar in managing the beautiful Sistar Beach tourist attraction. In this study, this type of research used qualitative descriptive research, which described all existing problems as a whole orally and in writing. In this study, the authors used the theory of Tjkroadmidjojo (2000). : 42) namely as a motivator, facilitator and mobilizer with the aim of knowing how the role of the village head is in the management of the Indah Sistar Beach tourist attraction in the village of Sistar, Sosorgadong District, Central Tapanuli Regency. The results of this study indicate that the role of the village head in managing the Pantai Indah Si bintang tourist attraction is to complete facilities and infrastructure to support tourism. The supporting factors that influence the role of the village head in managing the Indah Sistar Beach tourist attraction are attractiveness, support from village officials and support from the community, while the inhibiting factors are the lack of facilities and infrastructure due to the lack of regional budget revenue and expenditure funds (APBD) and lack of awareness community towards the cleanliness of the environment of the tourist attraction
Description: 84 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/19813
Appears in Collections:SP - Government Science

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
188510045 - Elisabet Pandiangan - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography1.31 MBAdobe PDFView/Open
188510045 - Elisabet Pandiangan - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV477.69 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.