Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/22096
Title: Analisis Beban Kerjaoperator Warehouse pada PT Ciomas Adisatwa Medan dengan menggunakan Metode Full Time Equivalent
Other Titles: Analysis of Warehouse Operator Workload at PT Ciomas Adisatwa Medan using the Full Time Equivalent Method
Authors: Idris, Muhammad
metadata.dc.contributor.advisor: Banjarnahor, Marali
Prasetyo, Healthy Aldriany
Keywords: analisis beban kerja;full time equivalent;5 orang untuk bagian louder;workload analysis;5 people for the loader section;7 orang untuk unloader;7 people for unloader
Issue Date: 11-Aug-2023
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;188150089
Abstract: Proses untuk menetapkan jumlah jam kerja yang digunakan atau dibutuhkan untuk merampungkan suatu pekerjaan dalam waktu tertentu. PT Ciomas Adisatwa Medan adalah perusahaan yang bergerak di bidang pengolahan makanan baku. PT Ciomas Adisatwa menghasilkan lebih dari 100 jenis produk dalam bentuk mentah maupun olahan.Banyak di antara produk-produk mereka yang dapat dipesan dan diproses secara khusus,untuk memenuhi kebutuhan perusahaan-perusahaan berskala global maupun domestik yang mengharuskan standar kualitas, rasa. dan konsistensi yang terjaga. Dalam kegiatan produksinya, menujukkan bahwa beban kerja supervisor dan pelaksana rekam medis shifi pagi tergolong normal, namun untuk pelaksana shift sore, malam dan helper memiliki beban kerja yang tergolong rendah (underload). Penelitian ini bertujuan untuk menghitung beban kerja dengan metode Ful Time Equivalent untuk mengoptimalkan jumlah Operator Warehouse pada PT Ciomas Adisatwa Medan. Hasil penelitian ini terdapat 7 operator yang berkerja di divisi warehouse shift l yang meliputi 3 operator loaderdan 4 operator unloader. Dari pengukuran beban kerja didapatkan bahwa semua operator kelebihan beban kerja yang membuat nilai FTEpada setiap operator melebihi 1,28 yang berarti beban kerja termasuk overload. Besarnya beban kerja yang dirasakan oleh setiap opcrator adalah Operator I sebesar 2.887, Operator 2 sebesar 3.178, Operator 3 sebesar 2.772, Operator 4 sebesar 4.104, Opcrator 5 sebesar 3.799, Operator 6 sebesar 3.756, dan Operator 7 sebesar 3.587. The process of determining the number of working hours used or needed to complete a job within a certain time. PT Ciomas Adisatwa Medan is a company engaged in raw food processing. PT Ciomas Adisatwa produces more than 100 types of products in raw and processed form. Many of their products can be ordered and processed specifically, to meet the needs of global and domestic companies that require quality and taste standards. and maintained consistency. In production activities, it shows that the workload of supervisors and morning shift medical record operators is relatively normal, but afternoon, night and helper shift operators have relatively low workloads (underload). This research aims to calculate workload using the Ful Time Equivalent method to optimize the number of Warehouse Operators at PT Ciomas Adisatwa Medan. The results of this research showed that there were 7 operators working in the warehouse shift l division, including 3 loader operators and 4 unloader operators. From workload measurements, it was found that all operators were overloaded, which made the FTE value for each operator exceed 1.28, which means the workload was overloaded. The workload felt by each operator was Operator I 2,887, Operator 2 3,178, Operator 3 2,772, Operator 4 4,104, Operator 5 3,799, Operator 6 3,756, and Operator 7 3,587.
Description: 68 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/22096
Appears in Collections:SP - Industrial Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
188150089 - Muhammad Idris - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography1.44 MBAdobe PDFView/Open
188150089 - Muhammad Idris - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV435.5 kBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.