Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/24785
Title: Peranan dan Fungsi Advokat dalam Mendampingi Terdakwa Kasus Pemalsuan Surat Tanah
Other Titles: The Role and Function of Advocates in Accompanying Defendants in Land Certificate Forgery Cases
Authors: Aryanda, Ikhsan
metadata.dc.contributor.advisor: Suhatrizal
Syafaruddin
Keywords: peranan dan fungsi;advokat;terdakwa;pemalsuan surat tanah;role and function;advocate;defendant;forgery of land documents
Issue Date: Mar-2010
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;068400066
Abstract: Negara Republik Indonesia mengakui, memberi perhatian dan menjunjungtinggi hak kemerdekaan seseorang. walaupun seseorang itu telah diduga melakukansuatu tindak pidana. Ketentuan ini memberi arti, bahwa hak dan kebebasan manusiabenar-benar dijamin dan dilindungi sepenuhnya oleh negara. Jadi apabila adaseseorang dari warga masyarakat yang melanggar ketentuan-ketentuan hukumpidana maka alat-alat kekuasaan negara yang diberi wewenang untuk itu apabilamengambil tindakan harus sesuai dengan ketentuan hukum. bekerja secara tertib.tidak berbuat sewenang-wenang serta menjunjung tinggi hak azasi warga negara.Oieh sebab itu seorang terdakwa sewaktu diproses dalam pemeriksaan harusdidamping oleh advokat. Dalam pembahasan skripsi ini diajukan rumusan masalah tentang: bagaimanaperanan dan fungsi advokat dalam sistem penegakan hukum di Indonesia menurutUndang-Undang No. 18 Tahun 2003. apakah yang menjadi kendala yang dihadapiadvokat dalam menjalankan fungsi penegakan hukum di Indonesia. Membahasa permasalahan tersebut maka dilakukan penelitian secarakepustakaan dan penelitian lapangan. Dari hasil penelitian tersebut maka diketahui peranan dan fungsi advokatdalam sistem penegakan hukum di Indonesia menurut Undang-Undang No. 18Tahun 2003 kurang berjalan sebagaimana yang diharapkan oleh keberadaan Undang-Undang No. 18 Tahun 2003. hal discbabkan adanya konteks hukum yangmenjelaskan advokat kurang memberikan pelayanan yang terbaik kepada klientnya.adanya keinginan advokat untuk bermain mata dengan apartur penegak hukumlainnya. Tetapi meskipun demikian masih banyak advokat lain yang melakukanperan dimn fungsinya penuh idealisme. Kendala yang dihadapi advokut dalammenjalankan fungsi penegakan hukum di Indonesia adalah: Kurang dipahaminyatugas mulia oleh beberapa advokat dalam menangani dan mendampinginya klientnyasehingga advokat akan dapat berbuat maksimal apabila mendapatkau bayaran yangsesuai. Kasus-kasus terutama terjadi pada klient yang tidak mampu membayar jasa advokat.
Description: 63 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/24785
Appears in Collections:SP - Criminal Law

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
068400066 - Ikhsan Aryanda - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography7.25 MBAdobe PDFView/Open
068400066 - Ikhsan Aryanda - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV6.46 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.