Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/2736
Title: Peranan Aparatur Negara dalam Meningkatkan Pelayanan Masyarakat di Kecamatan Wih Pesam Kabupaten Bener Meriah
Authors: Gani, Abdul
Keywords: Aparatur Negara;Pelayanan Masyarakat
Issue Date: Mar-2011
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Peranan pegawai sebagai unsur aparatur Negara dan abdi Negara atau abdi masyarakat adalah sangat penting dan menentukan di dalam perkembangan untuk mencapai tujuan Negara. Dalam rangka untuk mencapai tujuan nasional sebagai tersebut di atas di perlukan adanya aparatur Negara yang penuh dengan kesetian dan ketaatan kepada pancasila dan UUD 1945, Negara dan pemerintah bersatu padu, bermental, berwibawa, berdaya guna, berkedaulatan tinggi dan sadar tanggung jawab sebagai aparat Negara dan abdi masyarakat, kiranya perlu di tinjau sebaik-baiknya atas dasar sistem prestasi kerja yang di butuhkan dengan nyata. Dalam pembangunan nasional tidak terlepas dari peran aparatur Negara termasuk peran pegawai negeri sipil sebagai penggerak pembangunan, maka dari itu pegawai negeri harus mengetahui tugas dan fungsinya sebagai unsur aparatu Negara dan harus bersungguh-sungguh dalam melaksanakan tugas dan fungsinya. Oleh karena itu, untuk mencapai aparatur Negara yang di cita-cita itu pada dasamya di peroleh dari pada pegawai negeri sipil yang bermental baik dan tinggi. Setiap manusia akan menghasilkan prestasi kerja yang lebih baik dan juga semangat dalam menunaikan tugasnya demi tercapainya tujuan tertentu.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/2736
Appears in Collections:SP - Public Administration

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
078520009_file1.pdfCover166.8 kBAdobe PDFView/Open
078520009_file3.pdfIntroduction316.91 kBAdobe PDFView/Open
078520009_file4.pdfChapter I176.85 kBAdobe PDFView/Open
078520009_file8.pdfReference443.73 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.