Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/3698
Title: Dampak Dating Violence Terhadap Kondisi Psikologis Siswa-Siswi di SMA Negeri 6 Medan
Authors: Hasibuan, Syafriyanti
Keywords: dating violence;kondisi psikologis
Issue Date: 7-Sep-2009
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Kekerasan dalam pacaran adalah kekerasan yang dilakukan oleh pasangan yang belum menikah yang dapat terjadi dalam bentuk kekerasan fisik, kekerasan seksual, dan kekerasan emosional. Penelitian ini bertujuan untuk mengetahui dampak dating violence terbadap kondisi psikologis (depresi, stres, kecemasan, dan kesepian) secara umum dan juga untuk mengetahui kondisi psikologis mana yang paling dominan siswa-siswi di SMA Negeri 6 Medan. Jumlah sampel dalam penelitian ini berjumlah 32 orang dikarenakan karakteristik sampel yang langka dan subjek yang ada dilapangan banya 32 orang yang terdiri dari 5 orang laki-laki dan 27 orang perempuan. Teknik pengambilan sampel dalam penelitian ini adalah snowball sampling, Snowball sampling adalah teknik penentuan sampel yang mula-mula jumlahnya kecil, kemudian membesar. Dalam penentuan sampel, pertama-tama
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/3698
Appears in Collections:SP - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
058600146_File1.pdfCover474.68 kBAdobe PDFView/Open
058600146_File2.pdfAbstract259.97 kBAdobe PDFView/Open
058600146_File3.pdfIntroduction655.86 kBAdobe PDFView/Open
058600146_File4.pdfChapter I387.41 kBAdobe PDFView/Open
058600146_File8.pdfReference1.35 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.