Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/5166
Title: Pemeriksaan Lipid Profile pada Pasien Hipertensi Ringan di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan
Authors: Yusuf, Tengku Nurbaiti
Keywords: lipid profile;pasien hipertensi ringan;kolesterol;trigliserida
Issue Date: 14-Oct-2006
Publisher: Universitas Medan Area
Description: Telah dilakukan penelitian "Pemeriksaan Lipid Profile pada pasien Hipertensi Ringan di Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan" mulai bulan Juni sampai dengan Juli 2006 di Bagian Patologi Klinik Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan. Sampel penelitian diambil dari serum 40 orang penderita Hipertensi ringan yang datang memeriksakan darahnya ke Bagian Patologi Klinik Rumah Sakit Umum Pusat Haji Adam Malik Medan. Pasien sebelumnya diwawancarai terlebih dahulu tentang riwayat penyakit hipertensinya. Dari hasil pengukuran tekanan darah, kadar lipid profile (kolesterol, trigliserida, LDL dan HDL) yang dikelompokkan berdasarkan jenis kelamin perempuan dan laki-laki, dijumpai rata-rata tekanan sislolik perempuan lebih tinggi dibandingkan dengan laki-laki, tetapi tekanan diastolik laki-laki lebih tinggi dari perempuan. Didalam penilaian Hipertensi pada uji klinis, pengukuran tekanan diastolik dianggap lebih berrnakna atau berpengaruh terhadap penilaian kenaikan tekanan sistolik.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/5166
Appears in Collections:SP - Biology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
028700010_File1.pdfCover1.03 MBAdobe PDFView/Open
028700010_File2.pdfAbstract922.16 kBAdobe PDFView/Open
028700010_File3.pdfIntroduction1.17 MBAdobe PDFView/Open
028700010_File4.pdfChapter I873.63 kBAdobe PDFView/Open
028700010_File8.pdfReference854.45 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.