Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/8178
Title: Analisa Pengukuran Produktivitas Perusahaan dengan Menggunakan Metode Marvin E. Mundel di PTPN II Pagar Merbau Lubuk Pakam
Authors: Cahayani
metadata.dc.contributor.advisor: Siregar, Ninny
Delvika, Yuana
Keywords: Productivity,;Index Value;Marvin E. Mundel Method.
Issue Date: 28-Nov-2017
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Persaingan diantara perusahaan diukur dari tingkat produktivitas perusahaan tersebut, oleh karena itu setiap perusahaan dituntut untuk meningkatkan kinerjanya secara lebih efektif dan efisien sehingga dapat mencapai tujuan yang diharapkan perusahaan. Penelitian di PTPN II PKS Pagar Merbau Lubuk Pakam bertujuan untuk mengukur nilai produktivitasnya dengan menetapkan bulan januari 2015 sebagai periode dasar dengan metode Marvin E. Mundel, dengan enam indikator yaitu: Deflator, Harga Konstan, RIP, Agregat Output, Indeks Produktivitas Parsial dan Indeks Produktivitas Total. Maka didapatlah nilai indeks produktivitas material berfluktuasi, namun rata-rata nilai indeksnya berada diatas 100 %. Hal ini mengindikasikan bahwa penggunaan sumber daya manusia dalam perusahaan cukup efektif. Berdasarkan hasil pengukuran produktivitas, selama masa periode pengukuran dengan menetapkan Nilai perolehan yang didapat dari hasil pengukuran adalah, Indeks produktivitas depresiasi tertinggi dicapai pada bulan Juli 2015 dengan nilai 121.80% dan terendah pada bulan Maret 2016 dengan nilai 50.94%, Indeks produktivitas material tertinggi terjadi dibulan Juli 2015 dengan nilai 183,19% dan terendah dibulan Maret 2016 dengan nilai 45,45%, Indeks produktivitas tenaga kerja tertinggi terjadi di bulan Juli 2015 sebesar 145,58% 2016 dan terendah di bulan Maret 2016 sebesar 36,16%, Indeks produktivitas energi tertinggi pada bulan Oktober 2015 sebesar 163.88% dan terendah di bulan November 2015 dengan nilai 16.25%, Indeks produktivitas maintenence tertinggi terjadi dibulan November 2016 dengan nilai 193,37% dan terendah terjadi dibulan April 2015 dengan nilai 61,42%.
Description: Competition among companies is measured from their productivity level, then everycompany should increase their performance effectively and efficiently to reach the expectatedgoal. The study aims to measure the productivity value set onJanuary 2015 as the basic period by using Marvin E. Mundel method with six indicators,Index, Total Productivity Index. The material productivity index is fluctuating and meanvalue above that 100%. Thus, it indicates that the human resources exertion in company iseffective enough. Based on themeasurement result, the determination of acquisition value during the measuring period are:the highest depreciation productivity index is on July 2015 with 121.80% and the lowest is on March 2016 with 45.45%; the highest labor force index is on July 2015 with 145.58% and thelowest is on March 2016 with 36.16%; the highest energy productivity index is on October2015 with 163.88% and the lowest is on November 2015 with 16.25%; the highestmaintenance productivity index is on November 2016 with 193.37% and the lowest is onApril 2015 with 61.42%.
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/8178
Appears in Collections:SP - Industrial Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
138150001.pdfFulltext1.71 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.