Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/23002
Title: Alokasi Biaya Produk pada PT. Intanmas Indologam Medan
Other Titles: Product Cost Allocation at PT. Intanmas Indologam Medan
Authors: Muhar, Bobby
metadata.dc.contributor.advisor: Siregar, Ali Usman
Prayudi, Ahmad
Keywords: alokasi biaya produk;harga pokok produksi;biaya overhed pabrik;product cost allocation;cost of goods sold;factory overhead costs
Issue Date: 2012
Publisher: Universitas Medan Area
Series/Report no.: NPM;088330085
Abstract: PT.Intanmas Indologam adalah salah satu perusahaan yang bergerak di bidang industry logam dasar dan besi baja yang menghasilkan produk seperti pipa besi (putih dan hitam). pipa segi. Pita besi, dan lain sebdgainya. Dalam menjalankan produksinya perusahaan menggunakan bahan baku utama yang sama untuk semua produk yang bentuk dan ukurannya berbeda. Selain itu perbedaan juga disebabkan oleh bahan tambahan yang mcmbcntuk produk yang mengakibatkan kualitas berbeda. Hal ini tentunya rnemerlukan kebijakan alokasi biaya yang tepat oleh perusahaan. Tujuan yang hendak dicapai rnelalui mendapatkan bukti nyata tentang penerapan PT.Intanmas Indologam Medan. Untuk rnemperoleh data primer penulis rnelakukan wawancara kepada pihak perusahaan sedangkan data sekunder yang langsung diterima dari perusahaan adalah berupa struktur organisasi, kegiatan usaha perusahaan, laporan audit perusahaan, dan perhitungan harga pokok produksi. Hasil penelitian menunjukkan bahwa alokasi biaya produk dilakukan dengan cara yang sangat sederharna dimana harga pokok produk untuk semua produk yang dihasilkan Sama, tidak ada alokasi biaya overhead pabrik per produk. Pernsahaan sebaiknya menggunakan alokasi biaya overhead pabrik departementalisasi dalam pembebanan biaya overhead pabrik untuk menghitung harga pokok produksi untuk setiap produk. Hal ini diperlukan untuk menyediakan informasi yang lebih baik dalam menghitung biaya produksi dan meningkatkan pengendalian yang bertanggung jawab atas biaya overhead pabrik. PT. Intanmas Indologam is a company operating in the basic metal and steel industry which produces products such as iron pipes (white and black). faceted pipe. Iron tape, and so on. In carrying out its production the company uses main raw materials the same for all products of different shapes and sizes. Besides that Differences are also caused by additional ingredients that make up the product resulting in different quality. This of course requires an allocation policy appropriate costs by the company. Goals to be achieved through get real evidence of implementation PT Intanmas Indologam Medan. To obtain primary data the author conducted interviews with the company while secondary data is directly received from company is in the form of organizational structure, company business activities, reports company audits, and calculation of the cost of production. The research results show that product cost allocation is carried out in a very simple way where the cost of the product is for all the products produced are the same, there is no allocation of factory overhead costs per product. Companies should use factory overhead allocation departmentalization in the assignment of factory overhead costs to calculate the cost of production for each product. This is necessary to provide better information in calculating costs production and improve control in charge of factory overhead costs.
Description: 62 Halaman
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/23002
Appears in Collections:SP - Accountancy

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
088330085 - Bobby Muhar - Fulltext.pdfCover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography7.16 MBAdobe PDFView/Open
088330085 - Bobby Muhar - Chapter IV.pdf
  Restricted Access
Chapter IV3.5 MBAdobe PDFView/Open Request a copy


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.