Please use this identifier to cite or link to this item:
https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/23899
Title: | Pemanfaatan Limbah Plastik Menjadi Paving Block Menggunakan Metode Experiment Design |
Other Titles: | Utilization of Plastic Waste into Paving Blocks Using the Experiment Design Method |
Authors: | Rangkuti, Rakha Arkanata |
metadata.dc.contributor.advisor: | Prasetyo, Healthy Aldriany |
Keywords: | pemanfaatan sampah plastik;paving block;hdpe;uji tekan;uji berat benda;utilization of plastic waste;pressure test;object weight test |
Issue Date: | 3-Apr-2024 |
Publisher: | UNIVERSITAS MEDAN AREA |
Series/Report no.: | NPM;208150062 |
Abstract: | Plastik merupakan material yang sangat sulit terurai dimana pemusnahan plastik dengan cara penimbunan memakan waktu yang sangat lama hingga puluhan tahun. Penggunaan plastik akan terus meningkat karena adanya peningkatan populasi manusia, perkembangan aktivitas serta perubahan kondisi gaya hidup masyarakat. Untuk mengurangi dampak negatif dari penumpukan sampah plastik maka diperlukan suatu inovasi yang memungkinkan pemanfaatan sampah menjadi produk yang bernilai dan berumur panjang. Pembuatan produk paving block dari plastik merupakan salah satu alternatif pemanfaatan sampah untuk mengurangi beban lingkungan serta menghasilkan produk-produk inovatif sebagai bahan bangunan. Setelah melakukan menganalisis paving block berbahan limbah sampah plastik jenis HDPE dengan 3 formulasi campuran yang berbeda serta juga melakukan pengujian berat paving block dan uji tekan pada paving block sampah plastik maka diperoleh hasi dan kesimpulan bahwa : Berat paving block yang mengandung pasir lebih berat dibandingkan paving block yang tidak mengandung pasir, dapat dilihat pada berat paving block pada formulasi 2 dan 3 yang mengandung pasir lebih berat dibandingkan formulasi 1 yang tidak mengandung sama sekali pasir. Uji tekan pada 3 variasi paving block berbahan limbah sampah plastik tersebut masuk dalam kategori SNI 03-0691-1996 yaitu : Formulasi 1 memiliki mutu B yang dapat digunakan untuk halaman parkir. Formulasi 2 memiliki mutu D yang dapat digunakan untuk taman dan penggunaan lain. Formulasi 3 memiliki mutu C yang dapat digunakan untuk pejalan kaki. Plastic is a material that is very difficult to decompose, where plastic is destroyed The method of stockpiling takes a very long time, up to decades. Plastic use will continue to increase due to an increase in population humans, the development of activities and changes in people's lifestyle conditions. To reduce the negative impact of the accumulation of plastic waste an innovation is needed that allows waste to be utilized products that are valuable and long-lived. Manufacture of paving block products from Plastic is an alternative use of waste to reduce waste environmental burden as well as producing innovative products as materials building. After analyzing the paving blocks made from waste HDPE type plastic with 3 different mixed formulations as well carry out weight testing of paving blocks and pressure tests on rubbish paving blocks plastic, the results and conclusions obtained are: The weight of the paving block contains heavier sand than paving blocks which do not sand, can be seen in the weight of paving blocks in formulations 2 and 3 contains heavier sand than formulation 1 which does not contain completely sand. Pressure test on 3 variations of paving blocks made from waste This plastic is included in the SNI 03-0691-1996 category, namely: Formulation 1 has quality B which can be used for parking lots. Formulation 2 has quality D which can be used for gardens and other uses. Formulation 3 has quality C which can be used for pedestrians. |
Description: | 71 Halaman |
URI: | https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/23899 |
Appears in Collections: | SP - Industrial Engineering |
Files in This Item:
File | Description | Size | Format | |
---|---|---|---|---|
208150062 - Rakha Arkanata Rangkuti - Fulltext.pdf | Cover, Abstract, Chapter I, II, III, V, Bibliography | 1.06 MB | Adobe PDF | View/Open |
208150062 - Rakha Arkanata Rangkuti - Chapter IV.pdf Restricted Access | Chapter IV | 631.05 kB | Adobe PDF | View/Open Request a copy |
Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.