Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/10440
Title: Hubungan antara Komunikasi Interpersonal dan Kepuasan Kerja dengan Kinerja Petugas Struktural di Akademi Keperawatan dan Akademi Kebidanan Pemerintah Kabupaten Langkat
Authors: Ritonga, Jamilah
metadata.dc.contributor.advisor: Effendy, Sjahril
Hardjo, Suryani
Keywords: kinerja;komunikasi interpersonal;kepuasan kerja
Issue Date: 26-Aug-2015
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Penelitian ini bertujuan ingin melihat hubungan antara komunikasi interpersonal dan kepuasan kerja dengan kinerja. Hipotesis yang diajukan adalah: 1. Ada hubungan antara komunikasi interpersonal dengan kinerja 2. Ada hubungan antara kepuasan kerja dengan kinerja 3. Ada hubungan antara komunikasi interpersonal dan kepuasan kerja dengan kinerja. Penelitian ini dilakukan terhadap 53 orang tenaga struktural Akper dan Akbid Langkat, dengan teknik pengambilan sampel yang digunakan adalah Total sampling. Alat pengumpul data yaitu berupa metode dokumentasi dan metode Skala, yaitu skala kepuasan kerja, dan skala komunikasi interpersonal. Analisa data yang digunakan adalah Regresi Berganda.
URI: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/10440
Appears in Collections:MT - Master of Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
131804063_Jamilah Ritonga.pdffulltext1.44 MBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.