Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/4693
Title: Pengendalian Kualitas Proses Produksi Minyak Goreng dengan Metode Statistik di PT Sinar Mas Agro Resources and Technology Tbk Belawan
Authors: Tamba, Ewalmer
metadata.dc.contributor.advisor: Haniza
Mustafa, Kamil
Keywords: Kualitas;Minyak Goreng
Issue Date: 14-Oct-2004
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Dalam Penelitian ini penulis hanya terfokus pada Wama, Asam Lemak Bebas dan Kadar Cloud Point minyak goreng saja karena dalam setiap proses produksi bagaimanapun canggihnya proses produksi dirancang dan dioperasikan, mutu produk yang dihasilkan dalam suatu proses akan selalu seragam, apabila dalam suatu rangkaian proses. Perbedaan mutu (keragaman) produk disebabkan oleh beberapa faktor yang mempengaruhi mutu selama proses berlangsung. Untuk mengurangi keragaman mutu rendah maka dilakukan upaya pengawasan mutu dengan menentukan persyaratan bagi setiap karakteristik mutu.
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/4693
Appears in Collections:SP - Industrial Engineering

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
028150046_File1.pdfCover474.1 kBAdobe PDFView/Open
028150046_File2.pdfAbstract444.97 kBAdobe PDFView/Open
028150046_File3.pdfIntroduction729.19 kBAdobe PDFView/Open
028150046_File4.pdfChapter I419.75 kBAdobe PDFView/Open
028150046_File8.pdfReference403.25 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.