Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/634
Title: Hubungan Antara Burnout Dengan Motivasi Berprestasi Akademik Pada Mahasiswa yang Bekerja
Authors: Hidayati, Indah
Keywords: Moptivasi Berprestasi akademik;burnout;mahasiswa bekerja
Issue Date: 6-Sep-2014
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk menguji hubungan antara burnout dengan motivasi berprestasi akademik pada mahasiswa yang bekerja di Fakultas Psikologi Universitas Medan Area Kampus II.Jumlah sampel yang ada dalam penelitian ini adalah 72 orang.Alatukur yang digunakan adalah skala B (burnout) dengan reliabilitas 0,979 danskalaA (motivasi berprestasi akademik) 0,963.Teknik sampling penelitian ini menggunakan purposive sampling dengan karakteristik sampel umur 18 hingga 26 tahun, dan masa kerja minimal 4 bulan. Metode penggumpulan data menggunakan data primer dan sekunder yang diantaranya dokumentasi dan skala. Validitas skala menggunakan validitas isi yang diujikan dengan formulasi korelasi product moment Karl Person, sedangkan reliabilitas skala menggunakan reliabilitas item yang diujikan dengan formulasi alpha cronbach. Perhitungan ini dibantu dengan program SPSS Ver. 18.0 for windows. Berdasarkanhasilpenelitiandiketahuibahwaadahubungan yang negatifantara burnout denganmotivasiberprestasiakademikpadamahasiswa yang bekerja yang ditunjukkanolehkoefisienkorelasi rxy=-0,687 dengan p<0,05 yang artinya semakin tinggi burnout maka akan semakin rendah motivasi berprestasi akademik.
URI: http://hdl.handle.net/123456789/634
Appears in Collections:SP - Psychology

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
108600105_file2.pdfAbstract139.18 kBAdobe PDFView/Open
108600105_file3.pdfIntroduction143.16 kBAdobe PDFView/Open
108600105_file4.pdfChapter I145.99 kBAdobe PDFView/Open
108600105_file5.pdfChapter II283.11 kBAdobe PDFView/Open
108600105_file6.pdfChapter III188.18 kBAdobe PDFView/Open
108600105_file7.pdf280.04 kBAdobe PDFView/Open
108600105_file1.pdfCover120.09 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.