Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/6658
Title: Penyusunan Anggaran Biaya Produksi pada PT. Loren Mulia Indah Medan
Authors: Simalongo, Riauli
Keywords: anggaran biaya produksi
Issue Date: 2003
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Pada dasarnya yang berwenang dan bertanggungjawab atas penyusunan anggaran serta pelaksanaan kegiatan anggaran (budget) lainnya, ada ditangan pimpinan tertinggi perusahaan. Hal ini disebabkan karena pimpinan tertinggi perusahaanlah yang paling berwenang dan paling bertanggungjawab atas kegiatan-kegiatan perusahaan secara keselurulan. Suatu anggaran yang baik haruslah mencakup seluruh kegiatan perusahaan, sehingga fungsi-fungsi anggaran (pedoman kerja, alat pengkoordinasian kerja dan alat pengawasan kerja benar-benar dapat berjalan dengan baik pula. Anggaran yang menyeluruh semacam itu sering dinamakan Anggaran Komprehensif (Comprehensive Budget)
URI: http://repository.uma.ac.id/handle/123456789/6658
Appears in Collections:SP - Accountancy

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
988300232_file1.pdfCover345.24 kBAdobe PDFView/Open
988300232_file2.pdfAbstract492.95 kBAdobe PDFView/Open
988300232_file3.pdfIntroduction608.96 kBAdobe PDFView/Open
988300232_file4.pdfChapter I366.18 kBAdobe PDFView/Open
988300232_file8.pdfReference396.65 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.