Please use this identifier to cite or link to this item: https://repositori.uma.ac.id/handle/123456789/1493
Title: Penerapan Fair Value Based atas Aset Tetap pada PT. Enam Enam Group Medan
Authors: Hutagaol, Rismawaty
Keywords: fair value based;aset tetap
Issue Date: Jun-2017
Publisher: Universitas Medan Area
Abstract: Penelitian ini bertujuan untuk mendapatkan bukti nyata dari penerapan Fair Value Based atas aset tetap apakah telah sesuai dengan PSAK No.16 yang diterapkan perusahaan, sebagai metode penilaian untuk menilai aset tetap yang ada di dalam PT ENAM ENAM Group Medan. Jenis penelitian yang digunakan dalam penelitian ini adalah metode deskriptif, populasi yang digunakan dalam penelitian ini adalah seluruh aset tetap PT ENAM ENAM Group Medan tahun 2013 sampai dengan 2014 dan sampel penelitiannya adalah Gedung tahun 2013-2014, jenis data yang digunakan adalah data kualitatif dan kuantitatif, sementara sumber data diperoleh dari data primer dan sekunder dan data tersebut dikumpulkan oleh peneliti melalui wawancara dan dokumentasi yang ada pada perusahaan. Hasil penelitian menunjukkan bahwa fair value based yang diterapkan oleh PT ENAM ENAM Group telah sesuai dengan PSAK No.16 . hal ini dapat dilihat dari nilai aset yang telah direvaluasi berdasarkan bukti pasar dan sesuai dengan nilai wajar atau nilai sebenarnya suatu aset.
URI: http://hdl.handle.net/123456789/1493
Appears in Collections:SP - Accountancy

Files in This Item:
File Description SizeFormat 
138330058_file1.pdfCover689.88 kBAdobe PDFView/Open
138330058_file2.pdfAbstract249.93 kBAdobe PDFView/Open
138330058_file3.pdfIntroduction314.27 kBAdobe PDFView/Open
138330058_file4.pdfChapter I266.56 kBAdobe PDFView/Open
138330058_file5.pdfChapter II435.76 kBAdobe PDFView/Open
138330058_file6.pdfChapter III305.36 kBAdobe PDFView/Open
138330058_file8.pdfReference241.58 kBAdobe PDFView/Open


Items in DSpace are protected by copyright, with all rights reserved, unless otherwise indicated.